Senin, 15 Juni 2009

Risalah Manajemen Dakwah Kampus [Revised]

rmdk-revised.jpg

Alhamdulillah, buku Risalah Manajemen Dakwah Kampus edisi revisi yang diterbitkan oleh GAMAIS PRESS, bisa antum download di sini.

Bagi kami, ilmu itu akan menjadi lebih berkah jika dapat disebarluaskan, bukan begitu?

Buku ini dipersembahkan bagi antum para aktivis Lembaga Dakwah Kampus untuk membantu dakwah di kampus antum. Bukan untuk standarisasi, tapi hanya sebatas pegangan, yang berisi masukan-masukan untuk kegiatan ke-LDK-an di kampus antum.

Semoga dengan ini, perjuangan dakwah di kampus-kampus se-Indonesia akan menjadi lebih baik. insyaAllah…..

PROLOG PEMBUKA – Tim Penulis

BAB I – Pendahuluan

BAB II – LEVELISASI DAN PRIORITAS

BAB III – KADERISASI DAN MANAJEMEN SDM LDK

BAB IV – SISTEM DAN MEKANISME ORGANISASI

BAB V – SISTEM DAN MEKANISME KESEKRETARIATAN

BAB VI – MANAJEMEN SYI’AR

BAB VII – SISTEM DAN MEKANISME KEUANGAN

BAB VIII – FUND RAISING

BAB IX – JARINGAN LEMBAGA DAKWAH KAMPUS

BAB X – AKADEMIK DAN KEPROFESIAN

EPILOG PENUTUP – Arya Sandhiyudha : Merawat Kaum Revivalis

Oia, jangan lupa pasword untuk membuka file-filenya : palestinamenang

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan beri komentar apapun tentang saya...